Atta Halilintar hingga Baim Wong, 5 Artis Tanah Air yang Membangun Pondok Pesantren

- 12 Februari 2022, 16:34 WIB
Atta Halilintar, Baim Wong, dan Oki Setiana Dewi adalah deretan artis Tanah Air yang telah membangun pondok pesantren.
Atta Halilintar, Baim Wong, dan Oki Setiana Dewi adalah deretan artis Tanah Air yang telah membangun pondok pesantren. /Instagram/@attahalilintar/@baimwong/@okisetianadewi

WARTA LOMBOK -  Memiliki harta yang melimpah membuat sejumlah artis menyisihkan harta mereka untuk membangun sebuah pondok pesantren.

Banyak kalangan artis Tanah Air membangun pondok pesantren guna membantu mereka yang ingin mempelajari ilmu agama.

Dilansir Warta Lombok dari kanal YouTube Update Pro, inilah 5 artis Tanah Air yang menunjukkan niat mulia dengan membangun pondok pesantren.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu: Jagdish dan Gangga Bernegosiasi untuk Hak Asuh Manu hingga Menemui Ratan Singh

  1.  Atta Halilintar

Atta halilintar merupakan salah satu YouTuber Tanah Air yang dikenal dengan jumlah pengikut terbanyak kedua di Asia Tenggara.

Suami Aurel Hermansyah ini juga termasuk seseorang yang peduli terhadap sesama, yang ia buktikan dengan membangun pondok pesantren.

Pondok pesantren yang dibangun oleh Atta Halilintar diberi nama dengan AHHA Binaumma di atas tanah seluas 20 hektar di kawasan Cikarang, Jawa Barat.

Letak pondok pesantren ini pun jauh dari perkotaan dan terletak di dalam pedalaman pedesaan.

  1. Baim Wong

YouTuber kondang Baim Wong juga merupakan salah satu artis Tanah Air yang cukup peduli dengan sesama dan orang-orang yang membutuhkan.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu, Anandi Temukan File Soal Shiv! Apa sih? Didepan Ganga Jagdish Mengingat Ngeyelnya Gauri

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: YouTube/@Update Pro


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x