Menakjubkan! Inilah Khasiat dan Manfaat Kubis yang Penting untuk Kesehatan Tubuh

- 25 Maret 2023, 07:10 WIB
kubis
kubis /Facebook Tri Yudi Pamungkas

Baca Juga: Sinopsis Anupama Hari Ini, Jumat 24 Maret 2023: Akhirnya, Anupama Melamar Anuj Didepan Semua Pendukungnya

Serat yang tidak larut air umumnya bekerja lebih baik dalam mencerna makanan dibandingkan serat larut udara.

Serat tidak larut air juga dapat membantu melancarkan pergerakan kotoran di dalam usus guna mencegah terjadinya sembelit atau susah buang air besar.

2. Mencegah kanker

Kandungan vitamin C yang tinggi pada sayur kubis tak hanya membantu memenuhi kebutuhan gizi harian saja, tetapi juga memiliki manfaat untuk melindungi tubuh dari serangan radikal bebas.

Radikal bebas sendiri adalah molekul tidak stabil yang dapat merusak sel tubuh dan memicu berbagai penyakit, termasuk kanker.

Bukan hanya itu, kubis mengandung senyawa sulforaphane yang diduga berfungsi sebagai antioksidan sehingga bisa menangkal sel kanker.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sabtu, 25 Maret 2023: Aries, Taurus, dan Gemini Memiliki Keistimewaan Berbeda Dan Unik

3. Menurunkan tekanan darah

Peningkatan tekanan darah merupakan faktor risiko utama penyakit jantung koroner dan stroke. Makanan dengan garam (natrium) yang tinggi bisa meningkatkan tekanan darah.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Youtube Dokter Fery TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x