Baru Berjalan 3 Pekan Kualitas wasit sudah memperhatikan, Liga 1 Darurat VAR!

- 17 Juli 2023, 07:55 WIB
Keputusan wasit yaang Kontroversi di Liga 1 Indonesia
Keputusan wasit yaang Kontroversi di Liga 1 Indonesia /YouTube / Cerita Bola/

WARTA LOMBOK - Sebelum bergulirnya kompetisi musim 2023-2024, PSSI (Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia) telah melakukan langkah baik dengan melakukan seleksi wasit untuk Liga 1 dan Liga 2.

Proses penyaringan ini bahkan melibatkan dua perwakilan dari asosiasi sepak bola Jepang (JFA), sebagaimana dilansir dari situs resmi PSSI.

Proses seleksi wasit berlangsung dalam tiga tahap, yaitu fitness tes FIFA kategori 2, video test, dan LOTG (Laws of the Game) test.

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Liga 1 Indonesia 2023: Klub Peserta, Jadwal, dan Live Streaming..

Dari 55 wasit Liga 1 yang mengikuti tes, terdapat 27 wasit yang dinyatakan lulus. Selain itu, ada satu wasit AFC elektrik free yang juga dinyatakan lulus.

Dari 28 wasit yang mengikuti tes, 18 peringkat teratas memenuhi kuota Liga 1, sementara sisanya akan bertugas di Liga 2.

Menurut Erick Thohir, setiap wasit yang bertugas di Liga 1 akan memimpin 17 pertandingan dalam satu musim, sedangkan wasit Liga 2 mendapatkan jatah 15 pertandingan.

Baca Juga: Gempa Bumi Berkekuatan 7,2 Magnitudo Guncang Semenanjung Alaska, Berpotensi Tsunami

Hal ini diharapkan dapat meningkatkan kesejahteraan para wasit yang bertugas pada musim ini.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Youtube Cerita Bola


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x