Berikut Ini Kelebihan dan Kekurangan Membeli Rumah Bekas Menurut Manager Pinhome Berly Angkoso

- 2 September 2022, 11:42 WIB
Ilustrasi rumah.
Ilustrasi rumah. /Pixabay/Pexels/

WARTA LOMBOK – Memiliki rumah pribadi adalah impian setiap orang dalam hidupnya namun tak semua bisa mewujudkannya sesuai seperti yang diinginkannya.

Properti sekunder atau yang telah berpindah tangan dari pemilik pertama (primer) kepada pihak lainnya, memiliki kelebihan salah satunya berada di area yang sudah ramai, menurut Senior Agent Account Manager Pinhome Berly Angkoso.

"Rumah secondary cenderung memiliki kawasan yang sudah ramai sehingga fasilitas umum di sekitar rumah juga lebih mudah dijangkau seperti sekolah, pasar, dan rumah sakit,” kata Berly.

Baca Juga: Diet Gula Bisa Mencegah Rambut Berketombe? Simak 5 Tips Berikut

Berly mengatakan, biasanya pemilik pertama menjual rumah mereka karena ingin pindah ke rumah lain. Harga jual cenderung jauh di bawah harga pasaran akibat faktor kebutuhan yang mendesak atau pemilik sebelumnya membeli properti tersebut dengan harga yang sangat terjangkau.

Selain karena keperluan mendesak, faktor lain penyebab harga murah rumah yakni karena penjual awalnya membeli rumah pada saat harga tanah dan properti masih murah dibandingkan nilai jual saat ini.

"Kemudian penjual rumah secondary kurang mengetahui nilai jual rumah di pasaran sehingga mereka hanya menaikkan sedikit dari harga beli awal,” tutur Berly.

Baca Juga: Resep Crispy Brownies yang Gurih, Lembut, dan Enak

Kelebihan lain properti sekunder yaitu rumah yang sudah siap huni tanpa menunggu proses pembangunan atau indent.

Halaman:

Editor: Desi Rabiati

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah