Sepuluh Tanda Kurang Darah Atau Anemia! Tujuh dan Delapan Paling Rentan Terjadi dan Berbahaya

- 22 Oktober 2023, 11:40 WIB
Ilustrasi Krang Darah
Ilustrasi Krang Darah /Tangkap layar YouTu Sehat Secara Alami

WARTA LOMBOK- Kurang darah atau disebut juga dengan Anemia merupakan kondisi tubuh ketika tidak memiliki sel darah merah yang cukup, kondisi ini memang umum terjadi di beberapa orang hampir 2 juta kasus per tahun terjadi di Indonesia.

Kurangnya darah mungkin bagi sebagian besar masyarakat dipandang tidak berbahaya seperti leukositosis atau leukemia padahal kekurangan darah itu sendiri tetap akan berdampak pada kinerja tubuh, kondisi ini memang dapat ditangani oleh tenaga medis profesional dan banyak cara menyembuhkan anemia.

Namun jika tidak ditangani dengan serius maka dapat menyebabkan kelelahan, sesak nafas, pusing, dan dapat menyebabkan seseorang pingsan bahkan menyebabkan kematian. Dilasir wartalombok.com dari kanal YouTube Sehat Secara Alami. Berikut adalah tanda kurang darah yang dapat mengganggu aktivitas anda.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Minggu, 22 Oktober 2023: Keberuntungan Pada Pisces! Aquarius dan Capricorn Bagaimana?

1.Rasa lelah

Kenali tanda kurang darah yang satu ini karena kondisinya hampir mirip dengan kondisi tubuh yang lelah karena aktivitas fisik yang berat, namun rasa lelah yang dirasakan seseorang yang kurang darah lebih, sampai masuk ke tulang-tulang. Terlebih lagi jika dalam kurun waktu tersebut Anda tidak melakukan aktivitas yang berat dan menguras energi maka Anda patut mencurigai itu gejala anemia.

2.Pucat

Pucat pada bagian lipatan di bawah mata juga merupakan tanda kurang darah yang terlihat kasat mata. Selain itu Anda juga bisa memperhatikan warna kulit di bawah kuku dimana pada penderita kurang darah warna kulit tersebut akan berwarna cenderung Putih.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x