Perkembangan Teknologi Robot Mengambil Alih Pekerjaan Manusia Pada Era 4.0

- 30 November 2020, 19:43 WIB
Ilustrasi Robot
Ilustrasi Robot /Pixabay.com/Hansuan_Fabregas

Maka dari itu untuk mengurangi kejenuhan dan kelelahan, beberapa peralatan rumah tangga yang sebelumnya bersifat konvensional (tanpa mesin robot) sekarang berangsur-angsur beralih menggunakan mesin robot.

Beberapa peralatan yang sudah menggunakan robot yaitu mesin pembersih. 3). Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, bahwa kegiatan rumah tangga bila dilakukan terus menerus akan mengalami kejenuhan.

Apalagi manusia sudah memiliki kegitan yang padat di luar rumah seperti bekerja. Dari hal tersebut, maka kebutuhan akan robot sebagai asisten rumah tangga sangat dibutuhkan oleh manusia (G. Wichert et al. n.d.).

Baca Juga: Guru Besar Ade Gaffar : Peranan Sains Komputasi Energi untuk Kemandirian Teknologi Indonesia

Sekarang ini beberapa negara maju telah mengembangkan robot yang dapat bergerak sendiri untuk bekerjasama membantu manusia dalam pekerjaannya, dan masih banyak lagi peran robot dalam membantu manusia melakukan apa yang tidak bisa dilakukan oleh manusia secara terus menerus.***

Halaman:

Editor: LU Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah