TEORI: Counter Kekuatan Zenno Eida, Berikut Cara Agar Warga Konoha Bisa Ingat Siapa Boruto yang Sebenarnya

- 1 September 2023, 16:15 WIB
Kekuatan Zenno Eida yang telah menukar nasib antara Boruto dengan Kawaki
Kekuatan Zenno Eida yang telah menukar nasib antara Boruto dengan Kawaki /Tangkap Layar Instagram.com/@narutoborutotv.id

WARTA LOMBOK – Kekuatan Zenno Eida cukup meresahkan banyak penggemar anime Boruto. Pasalnya, kekuatan tersebut telah memutarbalikkan fakta serta nasib antara Boruto dengan Kawaki.

Sebelumnya, warga Konoha mengetahui kabar bahwa Naruto dan Hinata tengah hilang. Pelakunya pun diketahui ialah Kawaki, sehingga Kawaki dianggap sebagai pembunuh Naruto dan Hinata.

Saat dikejar, secara tiba-tiba kekuatan Zenno Eida yang dapat mengendalikan pikiran orang aktif, dan beresonansi dengan keinginan Kawaki. Alhasil, yang semula Kawaki yang diincar karena dianggap telah membunuh Naruto dan Hinata, diurungkan dan malah menyasar Boruto. Hal ini dikarenakan kekuatan Zenno Eida telah memutarbalikkan fakta tentang Boruto dan Kawaki.

Baca Juga: Sebagai Bentuk Perayaan Anniversary ke-20, Anime Baru Naruto Akan Dirilis dengan Durasi Waktu 4 Jam Total

Setelah peristiwa tersebut rilis di Manga Boruto: Naruto Next Generation, banyak teori yang beredar dan membahas tentang bagaimana cara membatalkan atau memberikan counter terhadap kekuatan Zenno Eida tersebut.

Dilansir Wartalombok.com dari postingan akun Instagram @narutoborutotv.id pada Kamis, 31 Agustus 2023, berikut ini teori yang membahas tentang beberapa cara untuk counter kekuatan Zenno Eida.

Mengeluarkan Naruto

Pada akhir-akhir chapter manga Boruto: Naruto Next Generation, Boruto dituduh sebagai pembunuh Naruto dan Hinata Uzumaki, yang dimana keduanya sebenarnya telah disegel oleh Kawaki di dimensi Daikokuten, tempat tidak berlaku yang namanya waktu (waktu tidak berjalan).

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @narutoborutotv.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x