Bayer Leverkusen Raih Gelar Bundesliga Pertamanya Setelah Tekuk 5-0 Werder Bremen

- 15 April 2024, 15:33 WIB
Bayer Leverkusen raih gelar juara Bundesliga
Bayer Leverkusen raih gelar juara Bundesliga /Instagram / bayer04fisbal/

Prediksi awal yang meragukan terhadap Bayer Leverkusen telah dibantah dengan penampilan gemilang mereka sepanjang musim.

Baca Juga: Rain Isyratkan Kabar Baik 'akan Punya Anak ketiga dengan Kim Tae Hee?”

Mereka berhasil memecahkan rekor dengan menjadi tim pertama yang tidak terkalahkan dalam 43 pertandingan liga berturut-turut.

Kemenangan ini tidak hanya penting bagi Leverkusen, tetapi juga bagi sepak bola Jerman secara keseluruhan.

Dominasi Bayem Munich selama 11 tahun telah mengurangi daya tarik liga Jerman di tingkat Eropa, tetapi Leverkusen telah membuktikan bahwa mereka adalah pesaing yang serius.

Baca Juga: LE SSERAFIM Tampil Buruk saat Live Menyanyi di Coachella

Florian Wirtz, dengan hat-trick sensasionalnya, adalah pemain kunci dalam kemenangan ini. sementara kontribusi Xhaka dan Boniface juga patut diapresiasi.

Detail Gol:

- 25'-GOL! Leverkusen 1-0 Bremen (Boniface): Victor Boniface berhasil mengkonversi

penalti dengan baik setelah absen selama tiga bulan. - 60' - GOL! Leverkusen 2-0 Bremen (Xhaka): Granit Xhaka mencetak gol spektakuler

Halaman:

Editor: SwandY

Sumber: Eurosport


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah