Tips Mengusir Nyamuk Secara Alami dan Mudah, Salah Satunya Menggunakan Ampas Kopi

- 19 Juni 2021, 11:22 WIB
Nyamuk adalah binatang kecil yang suka menggigit manusia.
Nyamuk adalah binatang kecil yang suka menggigit manusia. /pixabay.com/FotoshopTofs

WARTA LOMBOK - Saat malam hari, sering kali kita tidak bisa tidur karena gangguan.

Salah satunya karena nyamuk. Nyamuk adalah hewan yang cukup mengganggu, terutama saat di malam hari.

Hewan yang tergolong serangga ini juga dapat menjadi penyebab berbagai penyakit.

Baca Juga: Wan Abud Meninggal, Berikut Kenangan Almarhum Bersama Ayu Azhari dan Kedua Anaknya

Hewan ini biasanya menyukai tempat yang lembab. Dengan iklim yang dimiliki Indonesia, hewan ini mudah sekali untuk berkembang biak.

Sehingga tak heran jika risiko penyakit yang ditimbulkan hewan ini cukup tinggi.

Beberapa penyakit yang umum kita jumpai di Indonesia adalah demam berdarah dan malaria. 

Angka kematian karena dua penyakit tersebut terbilang cukup tinggi yang disebabkan oleh nyamuk.

Baca Juga: Jadwal Program TV RCTI 19 Juni 2021: Ikatan Cinta dan Big Match Euro 2020 Paling Dinanti

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x