Kisah Seorang Wanita yang Allah Dengarkan Pengaduannya

- 16 Agustus 2022, 18:05 WIB
Ilustrasi/Kisah seorang wanita yang Allah dengarkan pengaduannya.
Ilustrasi/Kisah seorang wanita yang Allah dengarkan pengaduannya. /UNSPLASH/Prograph Studio

WARTA LOMBOK - Seorang Wanita adalah mahluk yang Allah ciptakan lebih dominan pada perasaannya.

Ditegur sedikit menangis, lelah menangis. Bahagia juga menangis. Wanita ingin bercerita, ingin mengadu tentang semua hal.

Lalu bagaimana kisah seorang wanita yang Allah dengarkan pengaduannya?

Dikutip wartalombok.com dalam postingan akun Instagram @risalah_amar, pada 5 Agustus 2022. Postingan dengan tema "betapa tinggi kedudukan istri dalam Islam, tanpa perlu kita mempelajari ideologi ini itu."

Suatu hari, Khalifah Umar bin Khattab berjalan bersama banyak orang. Seorang nenek tua menghentikan langkah Umar.

Baca Juga: Pentingnya Menata Agenda Harian, Agar Dapat Khusu' Dalam Ibadah

Semua orang terkejut. Wanita tua itu, mendapatkan perhatian sang Khalifah. Umar mendekatinya, mendengarkan keperluannya dengan teliti, lalu meninggalkannya.

Kemudian, salah satu rombongan Umar memarahi. "Wahai Amirul Mu'minin, beraninya engkau menghentikan perjalanan kami demi nenek-nenek ini!"

Khalifah Umar, terkejut dengan kata-kata itu. "Apakah kamu tahu siapa wanita itu?"

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: instagram @risalah_amar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x