Lionel Messi Berhasil Menangkan Pemain Terbaik FIFA 2023, Apakah Masih Layak?

- 16 Januari 2024, 14:29 WIB
Lionel Messi Raih Penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2023
Lionel Messi Raih Penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2023 /Instagram / fifa/

Messi meraih 107 poin, sementara Haaland hanya mendapatkan 64 poin, menjadikannya pemenang dalam kategori pemain terbaik dunia FIFA.

Messi menjadi pesepak bola pertama yang memenangi penghargaan ini saat bermain untuk tim di luar Eropa, menunjukkan kontribusinya yang luar biasa.

Selain penghargaan individu, Messi juga masuk dalam tim terbaik dunia FIFA FIF Pro World 11 2023, menjadi pemain pertama yang mencapainya selama 17 musim beruntun.

Baca Juga: K- Netz Boikot Drama Marry My Husband Setelah Park Min diduga Terima Uang dari Mantan Kekasihnya

Pencapaian Messi mencapai puncaknya pada Piala Dunia 2022, di mana ia tampil heroik membawa Argentina menjadi juara.

Lionel Messi juga mencetak rekor baru sebagai pemilik gelar terbanyak the Best FIFA Football Awards dengan tiga kali juara di kategori pemain pria.

Pada sektor pelatih, Pep Guardiola dari Manchester City dinobatkan sebagai pelatih terbaik FIFA 2023 setelah membawa timnya meraih treble winners musim lalu, mengungguli Luciano Spalletti dan Simone Inzaghi dalam pemungutan suara manajer.***

Halaman:

Editor: SwandY

Sumber: YouTube CERITA BOLA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah