Scott Redding Pembalap WSBK, Ungkap Gubernur NTB: Punya Tato Penuh Makna

- 20 November 2021, 23:35 WIB
Gubernur NTB Zulkieflimansyah berbincang sama pembalap
Gubernur NTB Zulkieflimansyah berbincang sama pembalap /Instagram @zulkieflimasnsyah

WARTA LOMBOK – Ajang Balap Motor World Superbike Championship (WSBK) digelar hari ini tanggal 20 November 2021 di sirkuit Mandalika Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat ( NTB).

Dikutip Warta Lombok dari lama resmi Gubernur NTB, Zulkieflimansyah terlihat berbincang dengan salah seorang pembalap yaitu Scott Redding (Rider) asal Britania Raya.

Gubernur NTB Yeng kerap dipanggil Bang Zul menyampaikan hal itu di akun Facebook resminya Bang Zul Zulkieflimansyah pada tanggal 19 November 2021.

Baca Juga: Sirkuit Mandalika Diguyur Hujan, Race 1 WSBK Resmi Diundur Demi Keselamatan Pembalap

Baca Juga: Para Pembalap Muda Indonesia Jadi Sorotan, Salah Seorang Petinggi MGPA Sampaikan Kekagumannya

Dalam Unggahan tersebut Scott Redding tampak membuka bagian atas dari bajun balapnya, dan terlihat banyak tato di sekujur tubuhnya.

“Bersama Scott Redding Pembalap Dunia yang sangat menikmati Sirkuit Mandalika ini,” kata Bang Zul Gubernur NTB.

Bang Zul menuturkan bahwa dibadan Scott Redding dipenuhi dengan tato yang memiliki banyak makna.

Tato bukan saja sekedar lukisan yang dibuat dengan tinta mesin, akan tetapi tato itu memiliki arti seperti tato yang ada di badan pembalap dunia Scott Redding.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @zulkieflimansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x