PJ Bupati Apresiasi KONI Lombok Timur

- 31 Mei 2024, 15:11 WIB
Penjabat Bupati Lombok Timur Juaini Taofik
Penjabat Bupati Lombok Timur Juaini Taofik /Setda PKP Lotim/Riadi

Menurutnya, peran cabor sangat penting dalam membentuk organisasi, dan mengingatkan agar sinergitas antar KONI dan cabor harus kuat untuk meningkatkan prestasi para atlet.

Baca Juga: Tegas! Rannya Sebut Yayasan HBK Peduli Tegak Lurus dengan Keputusan Partai Gerindra di Pilkada Lombok Timur

Menilai KONI sebagai organisasi yang sehat, ia pun mengimbau agar mempersiapkan atlet yang akan bertanding pada Pekan Olahraga Nasional (PON) yang akan digelar pada tahun 2028 mendatang, mengingat NTB akan menjadi tuan rumah, “Mulailah adakan seleksi dan gali para atlet di masing-masing kecamatan, itu menjadi tugas pengurus cabor,” katanya.

 

“Gali dulu melalui kejuaraan-kejuaraan supaya dapat atlet-atlet yang bagus dan kompeten,” tambahnya.

Baca Juga: Ji Sung dan Kwon Yool Bersitegang di Episode Terbaru Connection'

Pada kesempatan yang sama Ketua Umum KONI Kabupaten Lombok Timur H. Lalu Makbul Maya menyampaikan apresaisi atas dukungan Pemda Lotim termasuk dari sisi anggaran guna memperbaiki gedung atau fasilitas olahraga yang ada seperti sport hall dan kolam renang Tirta Rinjani.

 

Ia berharap melalui Raker tersebut anggota dapat menyampaikan kritik, saran, yang bersifat membangun, juga aktif dalam menyusun anggaran, rencana program dan tantangan yang akan dihadapi kedepan.

 

Halaman:

Editor: Ahmad Riadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah