Salip Apple, Xiaomi Duduki Posisi Ketiga Dalam Daftar Raja Smartphone Kuartal 3

- 31 Oktober 2020, 09:17 WIB
Smartphone bisa menjadi tempat kuman berkembang biak.
Smartphone bisa menjadi tempat kuman berkembang biak. /pexels/Limon Das

 “Masalah pasokan diselesaikan karena unit manufaktur di Tiongkok dan Vietnam telah mulai beroperasi pada tingkat normal mereka, sementara di India, mereka beroperasi pada 80 persen dari tingkat pra-Covid,” kata Tarun Pathak, Associate Director di Counterpoint.

Baca Juga: Qomar Nilai Pemda Loteng bersandiwara atas Konflik Lahan Warga

IDC mengatakan bahwa promosi jaringan 5G mulai memanas di seluruh dunia dimana jaringan generasi kelima itu diposisikan untuk sebagian besar konsumen sebagai ponsel berikutnya terlepas dari mereknya.

“Karena itu, kami yakin permintaan konsumen untuk 5G minim jadi yang terbaik,” kata Ryan Reith, Program Vice President IDC.*** (pikiran-rakyat/Nuzulia Rega)

 

 

Halaman:

Editor: BK Fathoni

Sumber: Gadget NDTV Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x