Ingin Otakmu Tambah Cerdas, Berikut 10 Game Asah Otak yang Bisa Kamu Mainkan

- 1 Maret 2021, 12:53 WIB
Ilustrasi bermain game
Ilustrasi bermain game /pixabay.com/Pexels

WARTA LOMBOK – Dampak bermain game, ada yang positif dan ada pula negatifnya bagi anak.

Apapun itu, jika berlebihan akan mempunyai dampak tersendiri. Begitu juga dengan bermain game.

Anak yang bermain game secara berlebihan atau terus-menerus akan menimbulkan dampak negatif bagi perkembangan kognitifnya.

Baca Juga: Dewan Pengawas KPK, Artidjo Alkostar Meninggal Dunia

Adapun dampak yang akan terjadi jika anak berlebihan bermain game yaitu anak-anak tidak dapat mengerjakan tugas sekolah, tidak konsentrasi pada waktu proses pembelajaran, otak anak terganggu, dan banyak lagi dampak yang lain.

Kendati demikian, terdapat dampak positif dari bermain game, salah satunya meningkatkan keterampilan membaca anak.

Di dalam bermain game tersebut terdapat instruksi bagaimana cara memainkan game tersebut dan secara tidak langsung anak sudah belajar membaca hanya dari bermain game.

Sebagaimana dikutip wartalombok.com dari berbagai sumber, berikut 10 rеkоmеndаsi game asah otak terbaik, yuk simаk penjelasan di bаwаh ini.

1. Math Workout

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah