Tips Buat Anak-Anak agar Aman saat Bertemu Teman-temannya di Tengah Pandemi Covid-19

- 20 Oktober 2020, 06:25 WIB
Lindungi Diri dari Ganasnya Covid-19, Berikut 6 Tips Putus Mata Rantai Covid-19
Lindungi Diri dari Ganasnya Covid-19, Berikut 6 Tips Putus Mata Rantai Covid-19 /*/Pixabay

Sebaiknya, batasi jumlahnya jangan lebih dari 10 orang agar jaga jarak bisa tetap diterapkan.

2. Ingatkan Anak untuk Tidak Bersentuhan

Saat teman-temannya datang, usahakan jangan sampai bersalaman atau bahkan berpelukan.

Cukup lambaikan tangan atau memberi salam dengan menyatukan kedua tangan dan sedikit membungkuk seperti saat lebaran.

Tetap semangati anak dan kawan-kawannya dengan mengatakan bahwa setelah pandemi mereka bebas untuk bersalaman bahkan berpelukan lagi.

3. Pastikan Masker Tidak Dilepas saat Bertemu Kawan

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Hari Ini, Senin 19 Oktober 2020: Si Doel Anak Sekolahan, Tukang Ojek Pengkolan

Ingatkan anak-anak dan teman-temannya untuk tidak melepas masker ketika bertemu sehingga mereka aman dari bahaya Covid-19.

4. Hindari Berbagi Makanan Langsung atau Pakai Alat Makan Bersama

Sebisa mungkin jangan makan dari piring atau mangkok yang sama. Jangan juga menggunakan sendok dan garpu secara bergantian.

Halaman:

Editor: LU Ali

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x