Pertolongan Pertama Saat Asma Kambuh! Dapat Menyebabkan Kematian Jika Tidak Diberi Pertolongan

- 24 Maret 2023, 18:10 WIB
Ilustrasi Serangan Asma
Ilustrasi Serangan Asma /Tangkap Layar Youtube Sehat Secara Alami

WARTA LOMBOK - Pertolongan pertama pada serangan asma, serangan akan terjadi saat otot pada saluran pernapasan mendadak tegang, kondisi ini juga membuat saluran napas meradang dan bengkak.

Belum diketahui pasti apa yang menyebabkan asma muncul atau kambuh, tiap pengidap asma pun mungkin memiliki faktor pemicu yang berbeda-beda sedangkan asma terjadi saat gejala memuncul secara tiba-tiba dan memburuk dalam waktu yang cepat.

Kondisi ini bisa memicu komplikasi berbahaya dan mengancam nyawa, pertolongan pertama pada asma bisa membantu agar kondisi ini tidak makin memburuk.

Baca Juga: Menyegarkan! Inilah 5 Khasiat Konsumsi Buah Melon untuk Kesehatan Tubuh

Dilansir wartalombok.com dari kanal youtube sehat secara alami 24 Maret 2023.

Berikut adalah pertolongan pertama pada serangan asma:

1. Berhenti beraktivitas

Salah satu bentuk pertolongan pertama pada serangan asma yang muncul tiba-tiba di tengah aktivitas ialah dengan segera berhenti untuk menenangkan diri, sesak nafas tiba-tiba memang bisa menyebabkan panik akan tetapi usahakan untuk mengalihkan pikiran karena kepanikan justru semakin membuat anda sulit lepas lega.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Jum’at, 24 Maret 2023: Keberuntungan Pada Leo Dan Virgo! Cancer Bagiamana?

2. Jauhi keramaian

Jika serangan asma muncul saat anda berada di keramaian pertolongan pertama yang bisa dilakukan ialah mencari tempat yang agak sepi untuk menenangkan diri, memaksakan diri berada di tempat ramai justru akan membuat Anda semakin panik dan stress.

Bahkan kondisi ini malah memperburuk serangan yang anda rasakan jikalau memungkinkan carilah tempat datar untuk duduk lalu longgarkan celana, atau rok dan lepaskan beberapa kancing kemeja anda.

3.Atur nafas pelan-pelan

Baca Juga: Ramalan Zodiak Jum’at, 24 Maret 2023: Capricorn, Aquarius, dan Pisces Memiliki Keistimewaan Yang Berbeda

Gejala asma sering kali melemahkan karena membuat nafas terasa lebih dangkal cepat dan tidak stabil, oleh karena itu berusahalah untuk mengatur nafas pelan-pelan setelah berhasil menenangkan diri anda lemaskan otot bahu dan leher.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x