Resep dan Cara Membuat Kucai Gulung Ayam, Gunakan jadi Lauk Berbuka Puasa dan Sahur, Pasti Anda Ketagihan

6 April 2023, 06:32 WIB
Resep Kucai Gulung Ayam /Instagram.com/@enydwiernawati

WARTA LOMBOK - Kucai dan daun bawang memiliki tampilan yang terbilang mirip. Kalau kamu pergi ke pasar tradisional atau pasar swalayan yang menjual bahan makanan. Kucai dan daun bawang bisa dijumpai di sana.

Berikut ada penjelasan mengenai perbedaan kucai dan daun bawang yang kalau dilihat selintas mirip

Dikutip wartalombok.com dari akun instagram @enydwiernawati pada 15 Agustus 2022, berikut resep Kucai Gulung Ayam.

Baca Juga: Resep dan Bahan Membuat Martabak Telur Kulit Pangsit, Anda Pasti Ketagihan

Kucai Gulung Ayam

Bahan:

250 gram chicken slice

1 ikat kucai, ambil bawangnya

1 sendok teh bumbu penyedap rasa

Garam, bubuk merica secukupnya

Baca Juga: Sinopsis Imlie ANTV Kamis, 6 April 2023, Imlie Terpaksa Ungkap Pernikahannya, Semua Orang Sangat Terkejut

Cara Membuatnya:

1. Bumbui chicken slice dengan penyedap rasa, garam dan merica. Ambil beberapa kucai lalu gulung. Lakukan hingga selesai.

2. Panaskan wajan, beri sedikit minyak sayur, goreng bolak-balik sampai matang.

3. Tata dalam wadah saji lalu siram sausnya. Sajikan hangat.

Saus Lada Hitam

Bahan:

2 siung bawang putih, cincang halus

½ bawang bombay kecil, cincang halus

1 sendok makan kecap inggris

1 sendok makan kecap manis

1 sendok makan saus tiram

1 sendok teh penyedap rasa 150 ml air

1 sendok makan lada hitam tumbuk kasar

Garam dan gula secukupnya

1 sendok teh maizena larutkan dengan air

  secukupnya

2 sendok makan margarin untuk menumis

Baca Juga: Bukti Messi Bukan Mata Duitan! Rela Tolak Gaji Fantastis dan Lebih Memilih Kembali ke Barcelona

Cara membuatnya:

1. Tumis bawang hingga harum, masukan saus tiram dan kecap, aduk rata.

Beri air kaldu, garam dan gula, masak hingga mendidih, masukan lada hitam.

Tuang larutan maizena, tes rata, aduk rata.

Demikian resep Kucai Gulung Ayam, selamat mencoba.***

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @enydwiernawati

Tags

Terkini

Terpopuler