Info Loker Bank BNI: Buka untuk Semua Jurusan dan Penempatan Bisa Tentukan Sendiri, Lamar Online Disini

- 14 Juli 2023, 16:12 WIB
Info Loker Bank BNI: Buka untuk Semua Jurusan dan Penempatan Bisa Tentukan Sendiri, Lamar Online Disini (Situs Resmi)
Info Loker Bank BNI: Buka untuk Semua Jurusan dan Penempatan Bisa Tentukan Sendiri, Lamar Online Disini (Situs Resmi) /

WARTA LOMBOK - Info kesempatan dan peluang bagi anda yang sedang mencari kerja, Bank BNI buka lowongan pekerjaan (Loker) dibeberapa posisi strategis.

 

Jangan lewatkan peluang dan kesempatan dari Bank BNI, kini buka lowongan pekerjaan (Loker) bagi anda yang mencari kerja, syarat dan ketentuan cek disini.

Kini Bank BNI buka lowongan pekerjaan (Loker) bagi anda yang sedang mencari kerja, kesempatan dan peluang bagus karena Bank BNI buka Loker dibeberapa posisi menjanjikan.

Baca Juga: Info Loker Mitsubishi Motors: Tawarkan Gaji Tinggi pada 6 Posisi Strategis dan Cukup Lamar Online Disini..

Tentunya banyak dari anda yang mencari kerja ingin mengambil bagian dari lowongan pekerjaan (Loker) yang ditawarkan Bank BNI kali ini.

Pasalnya lowongan pekerjaan (Loker) yang dibuka oleh Bank BNI selalu menjadi harapan dan primadona untuk dilamar oleh anda yang sedang mencari kerja.

Tidak jarang jika banyak dari anda yang mencari kerja yang saling cepat-capatan untuk mendaftar pada lowongan pekerjaan (Loker) yang ditawarkan Bank BNI.

Oleh karena itu, lowongan pekerjaan (Loker) yang saat ini ditawarkan oleh Bank BNI akan menjadi kesempatan besar bagi anda yang mencari kerja.

Kini lowongan pekerjaan (Loker) yang ditawarkan oleh Bank BNI akan membuka peluang bagi anda yang sedang mencari kerja yang ingin memulai karir.

Bank BNI adalah sebuah badan usaha milik negara Indonesia yang menyediakan berbagai macam jasa keuangan.

Bank BNI merupakan bank yang berkantor pusat di Jakarta ini adalah salah satu bank terbesar di Indonesia dalam hal jumlah aset, pinjaman, dan simpanannya.

Untuk mendukung kegiatan bisnisnya, hingga akhir tahun 2022, Bank BNI memiliki 195 unit kantor cabang dan 16.125 unit ATM yang tersebar di seantero Indonesia.

Bank BNI juga memiliki kantor di New York, London, Seoul, Tokyo, Hong Kong, Singapura, Osaka, dan Amsterdam.

Baca Juga: Kolaborasi Kominfo RI Bersama Mahasiswa KKP UIN Mataram: Roadshow Literasi Digital di Desa Batu Kumbung

Berikut lowongan pekerjaan (Loker) yang ditawarkan oleh Bank BNI yang bisa dilamar oleh anda yang sedang mencari kerja:

1. EMPLOYEE BENEFIT (EB)

Kualifikasi:

- Usia 23 - 40 tahun

- Pendidikan S1/D3 semua jurusan.

- Berpengalaman 3 tahun dibidang SALES (lebih diutamakan Sales Insurance)

- Berpenampilan menarik & rapi

- Memiliki kemampuan presentasi dan sosialisasi program yang baik.

- Memiliki minat dibidang SALES

- Tidak terdaftar AAJI aktif di perusahaan asuransi lain

Deskripsi pekerjaan:

- Membuat perencanaan kegiatan pemasaran Asuransi ke Perusahaan - Perusahaan

- Bersedia bekerja diluar kantor (lapangan)

- Melakukan monitoring & review target

- Menjalin hubungan baik dengan pihak Perusahaan

Benefit:

- Gaji Pokok

- Tunjangan Hari Raya

- Komisi bulanan tidak terbatas

- Kesempatan karir terbuka luas

- Kesempatan perjalanan ke luar negri

- Asuransi Kesehatan

Baca Juga: Fauzi Amro Anggota DPR-RI Fraksi Nasdem: Haramkan Bayar Bagi Peminjam di Pinjol Illegal

2. BANCASSURANCE SPECIALIST SYARIAH (BASS)

Kualifikasi:

- Maksimal usia 20-35 tahun

- Pendidikan S1/D3 semua jurusan

- Diutamakan berpengalaman dibidang marketing asuransi / perbankan minimal 2 tahun

- Pendidikan SMA minimal usia 23 tahun dan pengalaman dibidang marketing

- Berpenampilan rapi dan sopan

- Memiliki kemampuan komunikasi, presentasi dan negoisai yang baik

- Minat dibidang MARKETING

- Tidak tercatat aktif AASI

Deskripsi pekerjaan:

- Membuat perencanaan penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BSI

- Melakukan aktifitas penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BSI

- Membangun hubungan baik dengan pihak internal (Bank BSI) dan eksternal (Nasabah)

Benefit:

- Tunjangan dasar setiap bulan

- KOMISI BULANAN TIDAK TERBATAS

- Tunjangan transportasi setiap bulan

- Kesempatan karir terbuka luas

- Kesempatan mendapat perjalanan ke luar negri

- Bonus quartal dan tahunan

- Training berkelanjutan dan bersertifikat dari BNI Life Insurace

Baca Juga: Selain Dapat Seragam Sekolah Gratis, Kemendikbud Siapkan Uang Saku Rp1 Juta Bagi Siswa: Orang Tua Harus Cek..

3. Telemarketing (TMR)

Kualifikasi:

- Usia 19 – 35 tahun

- Pendidikan SMA Sederajat

- Fresh Graduate, lebih diutamakan memiliki pengalaman di bidang Telemarketing minimal 1 tahun

- Berorientasi dengan target

- Minat dibidang SALES

- Tidak terdaftar AAJI aktif di perusahaan asuransi lain

- Sudah memiliki sertifikat vaksin

4. Legal Officer

Kualifikasi:

- Pengalaman profesional minimal tiga tahun di bidang yang relevan, lebih disukai di firma hukum (perbankan & keuangan)

- Lulus dari universitas terkemuka, jurusan Hukum

- Memiliki pengetahuan dan pengalaman yang relevan

- Komunikasi yang baik dan keterampilan interpersonal

- Kemahiran dalam bahasa Inggris adalah suatu keharusan

- Akrab dengan APLMA akan menjadi keuntungan

Baca Juga: Orang Tua Harus Tau Persyaratan Ini, PIP Kemendikbud Dibuka untuk Semua Siswa: Cek Disini Langsung..

5. INSURANCE SPECIALIST (IS)

Kualifikasi:

- Untuk SMA/Sederajat usia 20 - 35 tahun. Harus berpengalaman marketing industri jasa keuangan 2 Tahun

- Untuk S1/D3 semua jurusan usia 22 - 35 (Fresh graduates are welcome to apply)

- Berpenampilan menarik & rapih

- Memiliki kemampuan komunikasi, presentasi dan negoisai yang baik

- Memiliki minat dibidang SALES

- Tidak tercatat aktif AAJI

Deskripsi pekerjaan:

- Membuat perencanaan penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BJB

- Melakukan aktifitas penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BJB

- Membangun hubungan baik dengan pihak internal (Bank BJB) dan eksternal (Nasabah)

Benefit:

- Tunjangan dasar setiap bulan

- Komisi Bulanan Tidak Terbatas

- Tunjangan transportasi setiap bulan

- Kesempatan karir terbuka luas

- Kesempatan mendapat perjalanan ke luar negri

- Bonus quartal dan tahunan

- Training berkelanjutan dan bersertifikat dari BNI Life Insurace

Baca Juga: Apresiasi Mendalam Mahasiswa KKP UIN Mataram Terhadap Kondisi Gedung PAUD Anak Abdi Bangsa (ABASA)

6. BANCASSURANCE SPECIALIST

Kualifikasi:

- Maksimal usia 20-35 tahun

- Pendidikan S1/D3 semua jurusan

- Fresh graduates are welcome to apply

- Pendikan SMA minimal usia 22 tahun

- Berpenampilan rapih

- Memiliki kemampuan komunikasi, presentasi dan negoisai yang baik

- Berminat dibidang MARKETING

- Tidak tercatat aktif AAJI

Deskripsi pekerjaan:

- Membuat perencanaan penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BNI

- Melakukan aktifitas penjualan Asuransi Jiwa di dalam cabang outlet BANK BNI

- Membangun hubungan baik dengan pihak internal (Bank BNI) dan eksternal (Nasabah)

Benefit:

- Tunjangan dasar setiap bulan

- KOMISI BULANAN TIDAK TERBATAS

- Tunjangan transportasi setiap bulan

- Kesempatan karir terbuka luas

- Kesempatan mendapat perjalanan ke luar negri

- Bonus quartal dan tahunan

- Training berkelanjutan dan bersertifikat dari BNI Life Insurace

Baca Juga: ADILUHUNG VS PUTRA PANDAWA: Jadilah Saksi Sengitnya Liga Kompetisi Peresean Desa Lendang Nangka: Besok Ini...

Bila memenuhi kualifikasi tersebut, bagi anda yang mencari kerja bisa langsung melamar pada lowongan pekerjaan (Loker) Bank BNI melalui email berikut ini:

Email: [email protected]

Subject: Posisi_Nama_Domisili

Khusus posisi BANCASSURANCE SPECIALIST bisa langsung daftar DI SINI

Bank BNI tidak pernah meminta biaya apapun dalam segala kegiatan sehubungan dengan proses rekrutmen.

Harap abaikan segala informasi seperti undangan rekrutmen apabila informasi tersebut meminta sejumlah uang dari pelamar, mohon diabaikan.***

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Bni-life.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah