Catat! Berikut Empat Tahapan Vaksinasi Covid-19, Masyarakat Umum Paling Akhir

- 18 Januari 2021, 22:22 WIB
Jubir Satgas Penanganan Covid-19 dr Reisa Broto Asmoro bersama Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin.
Jubir Satgas Penanganan Covid-19 dr Reisa Broto Asmoro bersama Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin. /Instagram/@reisabrotoasmoro

Baca Juga: Selandia Baru Gelar Konser Pertama di Dunia Usai Aturan Covid-19 Dilonggarkan, Tidak Ada Batas Jarak 

"Kemudian perbankan, PLN, perusahaan air minum serta petugas lainnya yang terlibat langsung memberikan pelayanan kepada masyarakat. Dalam waktu ini juga termasuk usia lanjut, yakni di atas usia 60 tahun," sambungnya. 

Sementara untuk vaksinasi tahap ketiga, sasarannya adalah masyarakat umum yang rentan jika dilihat dari sejumlah aspek. 

"Tahap ketiga waktu pelaksanaan April 2021 hingga Maret 2022, dengan sasaran masyarakat rentan dari aspek geospasial, sosial dan ekonomi," tutur Reisa. 

Sementara tahap keempat akan menyasar salah satunya ke pelaku perekonomian. 

"Tahap keempat juga April 2021 hingga Maret 2022, dengan sasaran vaksinasi adalah masyarakat dan pelaku perekonomian lainnya dengan pendekatan klaster sesuai ketersediaan vaksin," imbuhnya.*** 

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: YouTube Sekertariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x