Belajar Secara Bertahap Yuk, Simak Latihan Soal dan Pembahasan Tes CPNS dan PPPK 2021: Tes Wawasan Kebangsaan

- 18 Juni 2021, 14:31 WIB
Tips Lulus CPNS yang Perlu Kamu Pelajari: Materi TesTrik Soal TKP TIU TWK hingga SKB.
Tips Lulus CPNS yang Perlu Kamu Pelajari: Materi TesTrik Soal TKP TIU TWK hingga SKB. /Twitter.com/@updatecpns_com

Jawaban: D

Pembahasan:

Beberapa bagian dari sumber hukum formil yakni:

Undang-Undang. Undang –undang merupakan sumber hukum secara tertulis yang dibuat oleh Lembaga Eksekutif dan Lembaga Legislatif.

Adat-istiadat. Adat istiadat berlaku di kalangan masyarakat tertentu dan di dalam wilayah tertentu.

Baca Juga: Beredar Isu Dana Haji Digunakan untuk Infrastruktur, Ini Penjelasan Kominfo

Traktat. Traktat merupakan perjanjian yang disepakati oleh suatu negara dengan negara lain. Kelompok traktat dibedakan menjadi 2 yaitu traktat bilateral, yang dilakukan oleh dua negara mengenai sesuatu. Kemudian ada traktat multilateral yang dilakukan oleh tiga negara atau lebih dalam mencapai kesepakatan bersama.

Yurisprudensi. Yurisprudensi merupakan suatu putusan hakim yang belum ada penyelesaian hukumnya. Kemudian ini menjadi pedoman perkara lainnya yang serupa dengan kasus yurisprudensi ini.

Doktrin. Doktrin adalah pendapat para ahli hukum sebagai asas-asas atau dasar yang penting dalam dunia hukum.

latihan soal cpns

Halaman:

Editor: M. Syahrul Utama

Sumber: Skill Academy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x