Cidomo, Alat Transportasi Khas Pulau Lombok yang Ditarik Menggunakan Tenaga Kuda

- 26 Maret 2021, 14:30 WIB
Cidomo khas Pulau Lombok.
Cidomo khas Pulau Lombok. /Instagram.com/@danislh

Baca Juga: Buah Renggak Tanaman Khas Lombok Kaya Manfaat Untuk Mengobati Berbagai Macam Penyakit

Baca Juga: Sinopsis Uttaran Episode Spesial: Tapasya Pulang ke Rumah Tuan Thakur Setelah 18 Tahun Menghilang

Di kawasan ini memang tidak ada kendaraan bermotor, dan bagi pengunjung yang ingin menuju penginapan biasanya menggunakan Cidomo sebagai alat transportasi.

Mulanya Cidomo dulu digunakan untuk mengangkut barang. Seiring perkembangan zaman, Cidomo juga bisa digunakan untuk mengangkut penumpang.

Jika Anda berkunjung ke Lombok, sempatkan untuk coba menggunakan Cidomo, delman khas dari negeri yang memiliki banyak gili indah ini.***

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x