Payudara Kecil Mempunyai Beberapa Manfaat Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menjaga Postur Tubuh

- 6 Mei 2021, 14:25 WIB
Wanita cantik.
Wanita cantik. /pixabay.com/Pexels

WARTA LOMBOK - Memiliki payudara yang besar sering dianggap seksi.

Bahkan bagi sebagian orang memiliki payudara yang besar menjadi sebuah idaman, sampai tidak segan membeli obat mahal untuk mencapai keinginannya itu.

Namun, banyak yang tidak tahu bahwa memiliki payudara yang kecil justru memiliki beberapa manfaat yang lebih baik dari segi kesehatan.

Baca Juga: Varian Baru Covid-19 B.1.617 yang Berasal Dari India Telah Ditemukan dan Tersebar di Indonesia

Sebagaimana dikutip wartalombok.com dari berbagai sumber, berikut adalah kelebihan memiliki payudara kecil dari sisi kesehatan.

1. Peka terhadap rangsangan

Menurut sebuah penelitian menunjukkan bahwa payudara kecil lebih peka terhadap rangsangan daripada payudara besar.

2. Payudara tidak akan terlihat kendur karena penuaan

Bagi Anda yang memiliki payudara kecil tak perlu khawatir mengalami kendur dan penuaan.

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x