Resep Kue Bugis Jajanan Tradisioanal yang Lezat, Berikut Cara Bahan dan Cara Membuatnya

- 30 Desember 2021, 11:36 WIB
Kue Bugis yang lezat
Kue Bugis yang lezat /Instagram.com/@annisa.rizkiautami

WARTA LOMBOK – Kue bugis merupakan jenis jajanan tradisional yang sangt digemari oleh semua kalangan terutama ibu-ibu.

Jajanan dengan is unti di dalamnya serta di bungkus daun pisang tersebut sangat familiar, tidka hanya di perdesaan namun di kota pun turut diburu.

Berikut ini cara resep, bahan serta cara membuatnya.

Baca Juga: Pemeran Tolu Dan Molu Dewasa Serial Gopi Antv, Tampan dan Berbakat Ini Profil dan Instagram serta Cek Fotonya

Bahan Unti Kelapa:

1/2 butir kelapa parut (pilih yang masih muda)

180gr gula aren (iris kasar)

1 batang daun pandan

1/2sdt garam

Halaman:

Editor: Desi Rabiati

Sumber: Instagram @annisa.rizkiautami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x