Resep Mengolah Kue Kastengel, Camilan Nikmat Gampang Dibuat, Renyahnya Bikin Lumer di Mulut

- 14 Juni 2022, 10:05 WIB
Resep kastengel
Resep kastengel /Instagram.com /@sofivirgianti

WARTA LOMBOK E Kasstengels adalah kue kering yang dibuat dari adonan tepung terigu, telur, margarin, dan parutan keju. Kue ini berbentuk persegi panjang, panjangnya sekitar 3-4 cm dan lebarnya 1 cm, dan dipanggang di dalam oven hingga kuning keemasan.

Rasa gurih dan teksturnya yang lembut, membuat banyak orang ketagihan dengan kastengel. Tak banyak yang tahu, kue satu ini merupakan resep asli dari Belanda, lho. Berbahan dasar keju, membuat cita rasa kastengel menjadi gurih dan nikmat. Selain dijual di pasaran, kastengel juga bisa kamu buat sendiri di rumah.

Dikutip wartalombok.com dari akun instagram@sofivirgianti berikut resep kastengel

 KASTENGEL
ala : @sofivirgianti .

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Kastengel Wafer, Kue Instragamable yang Cocok Disajikan Saat Berkumpul di Hari Raya

Bahan :

- 150 gr Mentega /margarin

- 100 gr Butter

- 50 gr Susu bubuk ( 1 sachet)

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Instagram @sofivirgianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x