Catat! Resep dan Cara Mengolah Sambel Tempe Terasi yang Sedap dan Nikmat, Pedasnya Bikin Nambah Nasi

- 5 Februari 2023, 22:15 WIB
sambel terasi kemangi
sambel terasi kemangi /dellasuzura

Panaskan minyak, tumis cabe, terasi, bawang merah, bawang putih, dan tomat hingga layu, angkat, ulek kasar, beri garam, gula, penyedap jamur secukupnya, aduk rata tes rasa

Penyelesaian:

  1. Bumbui tempe dengan sejumput garam, sedikit air dan 2 siung bawang putih geprek, diamkan 10 menit .
  2. Panaskan minyak, goreng tempe hingga garing, angkat dan tiriskan.
  3. Letakkan tempe yang sudah digoreng diatas piring saji beri sambal terasi dan kemangi.
  4. Sajikan

Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @buku_masakan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah