Porang, Komoditas Andalan Baru Indonesia Bernilai Ekspor Tinggi

- 15 Agustus 2021, 12:45 WIB
Tanaman Porang menjadi komoditas andalan baru Indonesia yang memiliki nilai ekspor yang tinggi.
Tanaman Porang menjadi komoditas andalan baru Indonesia yang memiliki nilai ekspor yang tinggi. /Instagram/@petaniporang

Tanaman Porang juga sulit terkena segala macam penyakit tanaman sehingga sangat menjanjikan untuk meraih kesuksesan dari budidaya tanaman yang satu ini.

Baca Juga: Didukung Teknologi Pintar Tata Cahaya, Kubah Masjid Istiqlal Gunakan Ratusan Lampu Dengan Konsep Cahaya Bulan

Baca Juga: Angka Kematian Akibat Covid-19 Melambung Tinggi, Profesor Zubairi Ungkap Berbagai Penyebab

“Porang menjadi komoditas negara tropis, spesifiknya Indonesia, dan bapak presiden mau melihat itu, utamanya industri pengolahan porang di kabupaten Madiun,” ujar Menpan.

Ketika kunjungannya ke Madiun, Menteri Pertanian menyalurkan bantuan KUR petani Porang dengan jumlah mencapai Rp86 miliar, yang terdiri dari KUR dari BNI sebesar Rp36,2 miliar untuk 1.104 petani dan KUR dari BRI sebesar Rp49,8 miliar untuk 1.436 petani.

Dengan bantuan KUR tersebut, Pemerintah berharap akan semakin mendorong para petani porang untuk memperluas area tanam komoditas porang tersebut guna untuk lebih banyak lagi yang dapat diekspor ke mancanegara.***

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x