Nasib Honorer Guru Terjawab 2024.! Pemerintah Prioritaskan Pemenuhan Kebutuhan Guru

- 23 Februari 2024, 12:43 WIB
Rapat Koordinasi Pemenuhan formasi gua ru ASN PPPK
Rapat Koordinasi Pemenuhan formasi gua ru ASN PPPK /Instagram @nunuksuryani/

WARTA LOMBOK - Terkait dengan dalam waktu dekat akan di bukanya perekrutan ASN Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja, Kemendikbudristek mengadakan Rapat Koordinasi pemenuhan kebutuhan Formasi Guru ASN PPPK pada Instansi Daerah Tahun 2024.

Di Lansir dari Akun Instagram Dirjen GTK @nunuksuryani menjelaskan
“Menindaklanjuti Surat dari MenPAN-RB Nomor B/622/S.SM.01.00/2024 tanggal 20 Februari 2024 tentang Usulan Kebutuhan ASN Guru Tahun 2024 yang merupakan tindaklanjut hasil pengusulan formasi guru ASN tahun 2024.

Dari Pejabat Pembina Kepegawaian Instansi Pemerintah Daerah sesuai dengan Surat Edaran MenPAN-RB nomor B/3540/M.SM.01.00/2023 tentang Usulan Jumlah Kebutuhan ASN Tahun 2024.

Baca Juga: 5 Episode 'Run Bts' Terbaik Dan Terlucu Yang Wajib Ditonton!

Sampai dengan batas waktu pengusulan formasi tanggal 31 Januari 2024, diperoleh hasil usulan formasi yg belum.msksimal, sehingga blm memenuhi seluruh kebutuhan formasi Guru ASN PPPK 2024 sejumlah 419.146.

Mempertimbangkan kebijakan pemerintah dalam memprioritaskan pemenuhan kebutuhan guru dan merujuk pada surat Kementerian PAN-RB tersebut, diberikan waktu bagi instansi daerah.

Untuk mengusulkan formasi guru ASN sesuai dengan formasi kebutuhan masing-masing instansi daerah. Agar pengusulan formasi guru ASN PPPK 2024 dapat optimal dan terpenuhi.

Baca Juga: Update Real Count KPU: Persaingan Ketat di DPD RI Dapil NTB, 2 Petahana Terancam

Sehubungan hal tersebut, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan akan melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Pemenuhan Formasi Guru ASN PPPK.

Pada Instansi Daerah Tahun 2024 yang akan dilaksanakan dalam 2 Regional yang terdiri dari Regional Jakarta dan Regional Makassar.

Halaman:

Editor: SwandY

Sumber: Instagram @nunuksuryani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x