Terjadi di Awal dan Akhir Agustus 2023! Fenomena Supermoon yang Memanjakan Mata, Ternyata Ada Mitosnya

- 2 Agustus 2023, 10:25 WIB
Fenomena Supermoon
Fenomena Supermoon /Pixabay.com/andrymaxsis

Baca Juga: Fenomena Alam Posisi Matahari Persis di Atas Ka'bah Terjadi Hari Jumat 16 Juli 2021, Berikut Penjelasannya

Sedangkan pada saat fenomena Blue Moon terjadi, jarak bulan berada di 357.341 kilometer dari bumi. Untuk jarak relatifnya mencapai angka 0,997 yang juga nilai relatifnya tersebut hampir mencapai angka 1, yang nantinya akan membuat bulan akan terlihat sangat terang.

Buat kalian masyarakat Indonesia yang ingin sekali menyaksikan fenomena Supermoon tersebut, jangan sampai kalian ketinggalan waktu berlangsungnya bulan purnama pada tanggal 1 Agustus dan tanggal 30-31 Agustus 2023 mendatang. Sebab, waktu berlangsungnya fenomena Supermoon tersebut sangatlah cepat. Sehingga jika tidak tepat waktu, maka kalian akan kehilangan momen penting yang sudah kalian tunggu-tunggu.

Mitos Supermoon di Berbagai Negara

Ada perlunya juga untuk kita mengetahuai seluk-beluk tentang Supermoon, salah satunya bisa tentang mitosnya.

Baca Juga: Nostradamus Meramal Akan Terjadi Beberapa Fenomena di Tahun 2021, Salah Satunya Gempa Dahsyat

Supermoon telah dianggap sebagai fenomena yang sangat istimewa bagi sebagian orang dan budaya di berbagai negara di dunia. Bukan hanya sekedar bulan menjadi sangat terang, namun fenomena Supermoon ini juga sering kali dikaitkan dengan mitos yang sudah lama beredar, dan bahkan sering dipercaya.

Adapun beberapa mitos yang sering dikaitkan dengan terjadinya fenomena Supermoon, antara lain:

  • Akan terjadi perubahan cuaca ekstrem.
  • Kekuatan spiritual meningkat.
  • Pakaian yang dicuci pertama kali saat bulan purnama tidak akan bertahan lama.
  • Jika Anda melihat Supermoon di bagian bahu kanan, Anda akan beruntung.
  • Proyek bisa berhasil jika dimulai selama bulan baru.
  • Bayi yang lahir sehari setelah bulan purnama menikmati kesuksesan dan daya tahan.

Baca Juga: 6 Fenomena Alam Langka Diprediksi Akan Terjadi Pada Pertengahan Desember, Apa Saja?

Itulah sedikit informasi tentang Supermoon dan beberapa mitos yang sering dikaitkan dengan fenomena Supermoon tersebut. Semoga bermnafaat.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: pikiran-rakyat com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah