Buah Nanas Bisa Jadi Solusi Alami untuk Perawatan Kulit Kering dan Kusam, Simak Cara Penggunaannya

- 23 Oktober 2021, 07:45 WIB
Ilustrasi perawatan kulit kusem dan kering dengan buah nanas segar*/
Ilustrasi perawatan kulit kusem dan kering dengan buah nanas segar*/ /Pixabay.com/StockSnap

WARTA LOMBOK - Buah nanas ternyata bisa digunakan menjadi bagian dari perawatan kulit wajah dan badan anda melalui berbagai cara.

Nanas yang masih segar dipercaya bisa menjadi solusi untuk kulit yang kering dan kusam dengan kandungan yang dimilikinya.

Buah nanas bisa menjadi salah satu pilihan untuk merawat kulit anda secara alami, sehingga bisa membuat kulit lebih cerah dan juga melembabkan.

Baca Juga: Gerakan Bangun dari Lantai, Cara Olahraga Ringan untuk Miliki Umur Panjang, Berikut Alasannya

Baca Juga: Anti Alkohol dan Rokok, 7 Selebriti Bollywood ini Adopsi Gaya Hidup Sehat Demi Penampilan

Dikutip Warta Lombok dari laman healthshots.com pada 22 Oktober 2021, merawat kulit sebaiknya menggunakan bahan-bahan alami.

Buah nanas dipercaya memiliki banyak manfaat untuk kulit, rambut, dan juga tulang, terutama kulit yang rentan terhadap jerawat dan ruam.

Nanas kaya akan vitamin C dan antioksidan yang dapat mengobati jerawat, kerusakan akibat paparan cahaya matahari, serta warna kulit yang tidak merata.

Selain itu, buah nanas juga dipercaya mampu menjaga kulit agar tetap terhidrasi dan dapat membuat kulit terlihat lebih bersih.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: healthshots.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x