Luar Biasa! Berikut 5 Manfaat dan Khasiat Konsumsi Buah Sirsak Bagi Kesehatan Tubuh

- 22 Maret 2023, 08:25 WIB
Buah sirsak
Buah sirsak /Facebook UratGout Teh Asam Urat dan Kolesterol

Baca Juga: Sinopsis Anupama Hari Ini, Senin 20 Maret 2023: Vanraj dan Anupama Kembali Berdebat Satu Sama Lain

Antioksidan ini, terutama vitamin C dan E, seng, dan beta-karoten, terbukti dapat menurunkan risiko penyakit mata.

Antioksidan juga dapat mengurangi stres oksidatif, yang sebaliknya dapat menyebabkan katarak dan degenerasi makula terkait usia.

5. Baik untuk Penderita Diabetes

Manfaat buah sirsak selanjutnya adalah, dapat menjadi sumber gula yang ramah dan aman bagi penderita diabetes.

Sirsak memiliki sifat anti-diabetes. Berdasarkan sebuah penelitian di nigeria, terdapat perbedaan yang signifikan dalam konsentrasi glukosa darah antara dua kelompok yang berbeda.

Kelompok yang diberi sirsak memiliki konsentrasi yang lebih rendah dibanding yang lain.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x