Merasa Berbuat Dosa, Lakukan Sholat Ini, Baginda Nabi: Pasti Allah Akan Memberi Ampunan

- 21 November 2021, 08:05 WIB
Ilustrasi sholat.
Ilustrasi sholat. /PIXABAY/rudolf_langer

WARTA LOMBOK – Sholat tobat adalah sholat yang dilakukan setelah seseorang melakukan dosa atau merasa terlah berbuat dosa.

Sholat tobat  merupakan sholat yang sangat dianjurkan oleh baginda Nabi Muhammad Saw tatkala seseorang telah berbuat dosa.

Bertobat dari sesuatu dosa dan menyesali atas perbuatannya dan berniat tidak akan mengulanginya.

Baca Juga: Sirkuit Mandalika Diguyur Hujan, Race 1 WSBK Resmi Diundur Demi Keselamatan Pembalap

Baca Juga: Menjadi Pusat Perhatian Dunia, WSBK Mandalika Tayang Di Berbagai Media Lokal dan Internasional

Dikutip Warta Lombok dari buku Moh.Rifai  yang berjudul Risalah Tuntunan sholat lengkap.

Berikut lafal niat sholat tobat:

  • اُصَلِّى سُنّةُالتَّوْبَةِ رَكْعَتَيْنِ لِلٌٰهِ تَعَالىٰ . اَللهُ اَكْبَرُ

Ushalli sunnatat-taubati rak’ataini lillahi ta-aalaa. Allaahuakbar.

Artinya: “Aku niat sholat Sunnah tobat dua rakaat kerena Allah Ta’ala. Allahu akbar.”

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Buku Risalah Tuntunan Shalat Lengkap


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x