Berikut Resep Membuat Dadar Gulung, Rasanya Empuk dan Manis, Hijaunya Sangat Identik

- 7 Juni 2022, 06:00 WIB
Resep membuat dadar gulung.
Resep membuat dadar gulung. /Instagram.com/@ai_rien

WARTA LOMBOK - Kali ini kita membahas resep membuat dadar gulung yang identik dengan warna hijau dan parutan kelapa yang manis.

Dadar gulung adalah kue basah yang biasanya diisi dengan parutan kelapa yang dicampur dengan gula jawa cair. Selain itu, kulit dadar gulung identik dengan warna hijau. 

Nah bagi Anda yang penasaran dan ingin mencoba membuatnya di rumah, simak resep membuat dadar gulung berikut ini.

Baca Juga: Kaya Akan Vitamin, Berikut Ini 5 Manfaat Air Kelapa Muda untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 5 Tidak Disangka

Dikutip wartalombok.com dari postingan yang diunggah akun Instagram @fenita.d2 pada Senin, 6 Juni 2022, berikut resep membuat dadar gulung.

Adonan kulit :

- 200 gr tepung terigu

- 500 ml santan

- 1 sdm tepung kanji

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Instagram/@fenita.d2


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x