Resep dan Cara Membuat Dessert Box, Makanan Kekinian yang Viral di Media Sosial

- 3 Juli 2022, 17:55 WIB
Berikut bahan, resep dan cara membuat Dessert box yang mudah di rumah
Berikut bahan, resep dan cara membuat Dessert box yang mudah di rumah /Instagram @norita_foods

Baca Juga: Berikut Resep Membuat Cake Pandan Batik, Kue Bolu dengan Tampilan Menggoda, Rasanya Manis dan Lembut

Cara membuat:

1. Campurkan dark chocolate dan minyak lalu lelehkan dengan cara di tim.

2. Mixer telur dan gula dengan kecepatan tinggi kurang lebih 10 menit sampai mengembang, setelah mengembang, masukkan bahan C yang sudah diayak, mixer kembali dengan kecepatan rendah, jangan sampai over mix.

3. Ambil sedikit adonan, masukkan ke bahan A, aduk rata, tujuannya supaya mudah tercampur, tuang kembali ke adonan B secara bertahap, aduk menggunakan spatula sampai homogen, jangan over mix.

4. Olesi loyang dengan mentega, beri adonan tepung, masukkan adonan kedalam loyang, kukus selama kurang lebih 30 menit.

Baca Juga: Vicky Kaushal Cemburu, Sang Istri Repost Story Instagram Aktor Ini dan Memujinya Tampan

Catatan:

Kukusan dipanaskan terlebih dahulu sebelum memasukkan adonan, supaya permukaan rata gunakan api kecil saat mengukus, tutup panci dilapisi dengan kain.

Setelah dingin, bagi menjadi 4 bagian, kemudian belah masing-masing menjadi 2 bagian.

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @norita_foods


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah