Bakal Ketagihan, Berikut Resep dan Cara Membuat Lempah Kuning

- 13 Agustus 2022, 18:15 WIB
Resep Lempah Kuning.
Resep Lempah Kuning. /Instagram.com/@dapur.uri

WARTA LOMBOK - Lempah kuning identik dengan kuah yang berwarna kuning.

Warna kuah lempah kuning dapat mengundang selera makan Anda dan dijamin Anda akan ketagihan dengan cita rasanya.

Dikutip wartalombok.com dari akun instagram @dapur.uri pada 13 Agustus 2022, berikut resep Lempah Kuning

Baca Juga: Perlu Anda Coba, Berikut Resep dan Cara Membuat Lempah Kuning Nanas

Bahan :

1 kg ikan kembung , cuci bersih balurin air jeruk nipis diamkan 15 menit trus bilas bersih

air asem jawa

timun potong2

Bumbu Dihaluskan :

10 siung bamer

2siung b putih

1ruas lengkuas

1 ruas kunyit

2 batang sereh

Baca Juga: Gopi ANTV: Perjodohan KACAU, Jaggi Membuat Ulah, Urmila Berlinang Air Mata 'Jaggi Sangat Mencintai Gopi'

10 biji Cabe merah keriting

10 cabe rawit merah (krn suka pedes dan bnyk bumbu)

2 cm kencur

1sdt terasi panggang

Garam gula penyedap jamur secukupnya

Air secukupnya (kira2 menutupi permukaan ikan)

Cara Memasak :

1. Masukkan air secukupnya.. tunggu sampai mendidih lalu masukkan bumbu yang sudah dihaluskan

Baca Juga: Indonesia Berhasil Menjadi Juara Piala AFF U16, Bima Sakti Buat Luis Milla dan Shin Tae Yong Bangga

2. Masak sampai mendidih lagi dan keluar wangi bumbunya

3. Lalu masukkan ikan, timun ,garam gula penyedap rasa

4. Masak sampai ikan sampai matang

Demikian resep Lempah Kuning, selamat mencoba.***

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Instagram @dapur.uri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah