Resep dan Cara Membuat Sambal Korek Super Mudah, Cocok Sebagai Bahan Cocolan Saat Makan Gorengan

- 31 Agustus 2022, 08:03 WIB
Resep sambal korek.
Resep sambal korek. /Instagram.com/@dapur.uri

 

WARTA LOMBOK - Sambal bisa dijadikan sebagai hidangan pendamping berbagai jenis masakan. Selain itu sambal juga sering digunakan sebagai bahan cocolan.

Salah satu jenis sambal yang sering dijadikan bahan cocolan atau dipadukan dengan ayam, tahu atau jenis gorengan lainnya adalah sambal korek.

Cara membuat sambal korek juga super mudah, selain itu bahan-bahan yang dibutuhkan juga sangat gampang diperoleh.

Baca Juga: BIKIN NGILER! Begini Resep dan Cara Pengolahan Sambal Binjai yang Gampang dan Mudah, Dijamin Anti Gagal

Berikut resep dan cara membuat sambal korek yang super mudah seperti dikutip wartalombok.com dari akun Instagram @dapur.uri pada 31 Agustus 2022.

Bahan :

- 20 bh cabe rawit merah

- 15 bh cabe rawit hijau

- 2 siung 

Halaman:

Editor: Baiq Hurratul Hasanah

Sumber: Instagram @dapur.uri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah