Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Menggelar Vaksinasi untuk Pegawai Selama 2 Periode

- 19 Maret 2021, 03:57 WIB
Ilustrasi vaksinasi.
Ilustrasi vaksinasi. /Pexels/R._.studio

Baca Juga: Vaksinasi sebagai Game Changer yang Mempengaruhi Penurunan Kasus Covid-19 di Indonesia

“Untuk mendukung program pemerintah BPPT siap divaksin, siap berburu inovasi, serta siap melaksanakan kaji terap teknologi untuk pemulihan ekonomi Indonesia,” ungkap Hammam Riza.

Sekretaris Utama BPPT, Dadan M. Nurjaman juga turut mengucapkan terima kasih kepada seluruh pihak yang terlibat dan turut mendukung Vaksinasi Covid-19 di BPPT.

Dadan menganggap bahwa vaksinasi adalah kewajiban bagi seluruh pegawai BPPT agar kita dapat mencapai herd immunity.

Selain itu, Juru Bicara Vaksinasi Covid-19 Kementerian Kesehatan, Siti Nadia Tarmizi menyampaikan bahwa dengan vaksinasi masyarakat akan terlindungi.

Baca Juga: Pasien Covid-19 Meninggal Tidak Lama Setelah Mengalami Gejala Langka Ereksi 3 Jam

"Vaksin tidak membuat kita tidak tertular, tetapi membuat kita tidak sakit, dengan divaksinasi maka kita akan terlindungi, sehingga tidak merasakan gejala sakit yang berat," tutur Nadia.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Twitter@BPPT_RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah