FATAYAT NU LOTIM KOLABORASI DENGAN STITNU AL-MAHSUNI LOMBOK TIMUR GELAR WORKSHOP HANDICRAFT BERBASIS EKONOMI

- 4 September 2022, 12:22 WIB
FATAYAT NU LOTIM KOLABORASI DENGAN STITNU AL-MAHSUNI
FATAYAT NU LOTIM KOLABORASI DENGAN STITNU AL-MAHSUNI /Dok. Warta Lombok

Bros adalah jenis aksesoris yang selalu dicari karena fungsinya sebagai penahan, pengikat selendang atau sekedar perhiasan pakaian.

Jika sudah mahir dalam teknik dasar membuat bros maka akan mudah mengembangkan ke produk lain yaitu membuat kalung, dll.

Baca Juga: Siswi MAN 1 Mataram Lolos Seleksi Parlemen Remaja DPR-RI 2022

Setelah berhasil membuat produk handicraft bros mutiara Nurlaila, M.Pd menfasilitasi mempraktikkan cara merancang konten digital marketing. Konten yang tepat untuk mempromosikan produk handicraft bros di FB, IG dan WA.

“InsyAllah kedepan kami akan melakukan pendampingan secara online dan menfasilitasi teknik lanjutan jika sudah mahir pada pelatihan ini, seperti teknik paking produk, pemasaran dll”. Tutur kedua pemateri.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah