[UPDATE] Kasus Virus Corona di NTB Mencapai 3.805 Kasus

- 22 Oktober 2020, 16:39 WIB
Ilustrasi virus Covid-19.
Ilustrasi virus Covid-19. /pixabay.com/PIRO4D

WARTA LOMBOK – Kasus virus corona (Covid-19) di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) di rilis oleh Dinas Kesehatan.

Dirilis wartalombok.com dari situs corona.ntbprov.go.id, jumlah kasus per Rabu, 21 Oktober 2020 mencapai 3.805 orang.

Jumlah angka kasus virus corona (Covid-19) disebabkan karena ada penambahan 25 kasus baru terkonfirmasi positif.

Baca Juga: Belajar Online Masa Pandemi Corona, Ini Bedanya Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) vs Tatap Muka

Pasien yang dinyatakan sudah sembuh mengalami pertambahan sebanyak 42 orang.

Dengan demikian, akumulasi pasien yang sembuh dari Covid-19 di Provinsi NTB pada 21 Oktober 2020 mencapai 3.079 orang atau 80,9 persen.

Adapun pasien meninggal dunia bertambah sebanyak 1 orang.

Baca Juga: Ajax 0-1 Liverpool: Gol Bunuh Diri Nicolas Tagliafico Menguntungkan The Reds

Sementara itu, tercatat juga kasus suspek Covid-19 di Provinsi NTB sebanyak 12.144.

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: corona.ntbprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x