Manfaat Kulit Pisang Yang Baik Untuk Kesehatan Kulit Anda, Salah Satunya: Menguragi Kerutan

- 26 November 2021, 11:10 WIB
Ilustrasi kulit pisang dan manfaat bagi kesehatan tubuh mausia*
Ilustrasi kulit pisang dan manfaat bagi kesehatan tubuh mausia* /Pixabay.com/Bru-nO

WARTA LOMBOK – Kulit pisang sering kali kita anggap tidak mempunyai manfaat setelah mengkonsumsi isinya.

Saat mengosumsi buah pisang, hampir semua orang mengupas dan membuang kulit pisang begitu saja.

Namun taukah Anda bahwa selain isinya yang banyak mengandung nutrisi yang baik untuk kesehatan, kulit pisang ternyata bisa dikonsumsi dan memiliki banyak manfaat untuk kesehatan Anda.

Baca Juga: FTK UIN Mataram Lakukan Konsolidasi Persiapan Uji Kompetensi Mahasiswa PPG Batch Ke-2 di Lingkungan Kemenag RI

Baca Juga: 10 Alasan Kesehatan Mengapa Pria Harus Memelihara Jenggot

Dikutip Warta Lombok dari Daily-Goals.com pada tanggal 23 November 2021, berikut manfaat kulit pisang yang baik untuk kesehatan Anda.

Jika Anda memiliki kulit sensitif, sering menderita gigitan nyamuk atau memiliki jerawat yang menganggu Anda, kalau Anda memiliki masalah seperti yang diatas janganlah membuang kulit pisang.

Berikut manfaat kulit Pisang Yang baik untuk kesehatan.

Baca Juga: Masih Suka Menggunakan Lilin Pembersih Kotoran Telinga? Segera Beralih Karena Tidak Aman dan Efektif

1. Kulit pisang dapat mengobati gigitan serangga

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Daily-Goals.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah