Melancarkan Pencernaan! Inilah Khasiat dan Manfaat Buah Sirsak untuk Kesehatan Tubuh

- 17 Mei 2023, 11:15 WIB
buah sirsak
buah sirsak /facebook laksamana nursery

Baca Juga: Melancarkan Pencernaan! Inilah Khasiat dan Manfaat Brokoli untuk Kesehatan Tubuh

2. Antibakteri

Berdasarkan penelitian dari International Journal of Molecular Sciences, sirsak telah lama menjadi pengobatan tradisional di daerah Amerika Latin dan Amerika Selatan.

Sirsak memiliki sifat antiparasit dan antibakteri yang dapat melindungi tubuh dari infeksi parasit.Untuk mendapatkan manfaat sirsak sebagai pelindung dari infeksi parasit, Anda bisa mengonsumsi buahnya secara langsung.

3. Membantu meredakan nyeri

Khasiat dan manfaat buah sirsak yang lainnya adalah membantu meredakan nyeri sendi seperti arthritis.

Dalam jurnal yang diterbitkan oleh Journal of Medicinal Food dijelaskan bahwa mengoleskan daun sirsak ke area yang nyeri bisa mempercepat penyembuhan.Daun sirsak memiliki sifat menenangkan dan anti-inflamasi (antiradang), sehingga bisa dimanfaatkan sebagai obat oles (topikal) pada bagian yang nyeri.

Baca Juga: Menjaga Kesehatan Jantung! Inilah Khasiat dan Manfaat Buah Kersen untuk Kesehatan Tubuh

Meski begitu, penelitian ini dilakukan pada tikus. Masih butuh observasi lebih lanjut mengenai khasiat sirsak untuk meredakan nyeri.Selalu konsultasikan ke dokter untuk masalah kesehatan Anda termasuk dalam penggunaan obat herbal.***

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: YouTube Kunci Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah