Menu Special Legit, Berikut Resep Ayam Bakar Madu yang Gurih dan Enak, Cocok Sebagai Hidangan Bukber

- 1 April 2022, 14:33 WIB
Resep dan cara membuat ayam bakar madu.
Resep dan cara membuat ayam bakar madu. /Facebook.com/Chef Renatta Moeloek

WARTA LOMBOK – Ayam bakar atau adalah menu hidangan yang selalu diminati baik sebagai hidangan harian maupun menu

Ayam bakar madu merupakan salah satu olahan ayam sebagai bahan utama yang dibakar dengan bumbu madu. Penggunaan madu ini menghasilkan ayam bakar yang memiliki cita rasa manis dan gurih.

Manisnya madu memang banyak sekali manfaatnya untuk tubuh kita. Manisnya madu juga berbeda dengan manisnya gula pasir. Tak heran jika madu banyak digunakan untuk membuat berbagai macam hidangan tak terkecuali ayam panggang atau ayam bakar yang menggunakan madu ini.

Baca Juga: Berikut Resep Membuat Sate Ayam Madura Lengkap dan Praktis, Cocok Sebagai Hidangan Berbuka Puasa

Dikutip wartalombok.com dalam postingan yang diunggah akun Instagram @eunice_euston pada Selasa, 29 Maret 2022, berikut resep ayam bakar madu.

Bahan – bahan :

1. 5 Paha ayam, bersihkan

2. 3 sdm margarin utk menumis bumbu

3. air matang secukupnya

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @eunice_euston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah