Resep Peyek Renyah Kacang Cocok untuk Lauk Makan, Begini Cara Membuatnya

- 4 Oktober 2022, 07:20 WIB
Resep Peyek gurih dan Renyah
Resep Peyek gurih dan Renyah /Facebook.com/@Resep Lezat

WARTA LOMBOK - Peyek merupakan kue tradisional yang melegendaris dari zaman dahulu namun hingga saat ini masih sangat digemari.

Walau demikian, masih banyak yang belum sempurna cara membuatnya sehingga ada yang keras dan ada pula yang renyah.

Untuk resep berikut ini, dijamin renyah dan gurih. 

Baca Juga: Resep Kue Biji Ketapang Empuk dan Cocok Jadi Teman Ngopi, Simak Cara Membuatnya

Dikutip wartalombok.com dari Facebook Resep Lezat, berikut cara membuat Peyek Kacang Renyah.

Bahan-bahan

200 gr tepung beras

1 sdm tepung kanji

1 butir telur

300 ml air (kira-kira)

2 secukupnya Kacang tanah belah

7 daun jeruk iris tipis (optional)

Baca Juga: Jangan Coba-coba! Deretan Zodiak ini Paling Tidak Suka Diusik Tentang Kehidupan Pribadi

Bumbu :

3 butir kemiri

3 siung bawang putih

1/4 sdt garam

1/4 sdt kaldu instan

1/4 sdt lada bubuk

2 cm kencur

1 sdm ketumbar

Baca Juga: Bikin Coklat Legit dengan 2 Bahan, Anti Ribet Tanpa Oven dan Kompor, Simak Cara Membuatnya

Cara Membuat:

Haluskan dan blender bumbu

Siapkan wadah, masukkan tepung beras, tepung kanji, bumbu yang sudah dihaluskan, air dan irisan daun jeruk. Dan kacang belah 2 dalam tempat berbeda

Panaskan wajan, ambil adonan dengan 1 sendok sayur, tambahkan kacang, kemudian tuang ke wajan. Goreng dengan api kecil saja.

Selamat mencoba.***

Editor: Desi Rabiati

Sumber: Facebook Resep Lezat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah