Resep dan Cara Membuat Ikan Dori Saus Tausi yang Super Enak, Simpel, Mudah di Buat

- 25 Oktober 2022, 10:54 WIB
Ikan Dori Saus Tausi
Ikan Dori Saus Tausi /Instagram.com/ @yscooking

WARTA LOMBOK- Bagi kalian pencinta daging ikan, kali ini mimin akan membagikan resep dan cara membuat ikan dori saus tausi.

Selain rasanya yang enak ,untuk membuat makanan yang satu ini cukup simple, anda dapat membuatnya untuk mengisi waktu luang anda.

Sementara itu untuk bahan-bahan membuat ikan dori saus tausi ini dapat di jumpai di pasar-pasar terdekat.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Kembang Kol Saus Kungpao yang Super Enak, Bisa Jadi Menu Harian di Rumah

Mengonsumsi ikan dori juga baik untuk masa pertumbuhan, cocok di jadikan hidangan buat ngumpul bareng teman-teman.

Dikutip Wartalombok.com dari akun Instagram @yscooking pada Selasa, 25 Oktober 2022, berikut resep dan cara membuat ikan dori saus tausi yang super enak, simpel dan mudah di buat.

IKAN DORI SAUS TAUSI

Bahan ikan

• 2 ikan dori fillet potong-potong.

• 1 sdt minyak wijen.

• 1 sendok makan saus tiram.

Baca Juga: Resep dan Cara Membuat Puding Susu Jeruk yang Viral di Medsos

Untuk Pelapis

• 6 sendok makan terigu.

• 6 sendok makan maizena/ tapioka.

Cara

• Marinasi ikan dengan bumbu, biarkan 15 menite.

• Lumuri dengan tepung pelapis lalu goreng.

Bahan saus

• 2 siung bawang putih.

• 2 cm.jahe geprek.

• 1/2 bawang Bombay.

• 1 batang daun bawang.

Baca Juga: Wanginya Bikin Gak Tahan Ambil Nasi, Berikt Resep dan Cara Membuat Sup Ikan Dori Kuah Kuning yang Super Enak

• 2 sendok makan tausi.

• 1 jamur shitake iris.

• 1 sendok makan saus tiram.

• 2 sendok makan kecap asin.

• 1 sendok makan.kecap manis.

• 1 sendok makan gula.

• Garam, merica.

• Larutan maizena.

• 1 sdt minyak wijen.

CaraBaca Juga: Resep dan Cara Membuat Sup Jagung Kepiting yang Super Enak, Dijamin Bikin Boros Nasi

2. Masukkan tausi dan jamur, tumis sebentar lalu masukkan bumbu aduk rata.

3. Tuang sir secukupnya, setelah mendidih kentalkan dengan larutan maizena

4. Setelah meletup beri daun bawang dan minyak wijen, tuang saus di atas ikan.

Itulah resep dan cara membuat ikan dori saus tausi yang super enak, simpel dan mudah di buat, selamat mencoba di rumah ya bun, Semoga bermanfaat.***

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @yscooking


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah