Pendampingan Kampanye Sadar Wisata 5.0 Wujudkan Kolaborasi Industri dan Desa Wisata di Lombok

- 16 September 2023, 10:44 WIB
Pendampingan Kampanye Sadar Wisata  5.0 Wujudkan Kolaborasi Industri dan Desa Wisata di Lombok (Istimewa)
Pendampingan Kampanye Sadar Wisata 5.0 Wujudkan Kolaborasi Industri dan Desa Wisata di Lombok (Istimewa) /

WARTA LOMBOK - Program Kampanye Sadar Wisata (KSW) 5.0 yang telah berjalan sejak tahun 2022 dengan dukungan penuh Bank Dunia, di 6 Destinasi Pariwisata Prioritas (DPP).

 

Kini telah memasuki tahap pendampingan akhir di desa-desa wisata. Proses pendampingan terus melahirkan sejumlah langkah kolaborasi dengan berbagai pihak termasuk industri pariwisata.

Untuk memastikan keberlanjutan program peningkatan kapasitas SDM dan kualitas pelaku pariwisata dan pengembangan desa wisata yang telah dilakukan selama program Kampanye Sadar Wisata 5.0.

Baca Juga: Tiket VIP Gratis Nonton MotoGP Mandalika 2023, Berikut Persyaratannya!

Sebanyak 7 desa wisata di Lombok mengesahkan nota kesepahaman dengan pelaku industri pariwisata pada Kamis (14/9), untuk bekerja sama dalam peningkatan kapasitas SDM pariwisata, pemasaran paket wisata, serta hilirisasi produk UMKM desa wisata. Langkah awal kerja sama ini diharapkan dapat menjembatani dan mengakselerasi kebutuhan kedua pihak serta saling memberikan manfaat, agar dampak positif program Kampanye Sadar Wisata 5.0 semakin dirasakan pada peningkatan ekonomi dan perluasan lapangan kerja.

Penandatanganan nota kesepahaman antara desa wisata di Lombok dengan kalangan industri adalah sebagai berikut:

1. Desa Wisata Senteluk dengan Holiday Resort Lombok

2. Desa Wisata Jerowaru dengan Ekas Breaks Resort

Halaman:

Editor: Mahfuz


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x