Pantai Senggigi Hanya 40 Km dari KEK Mandalika, Air Pantai Berwarna Biru dan Pasir Putih yang Indah

- 11 November 2020, 19:43 WIB
Pantai Senggigi Lombok Barat Prov Nusa Tenggara Barat
Pantai Senggigi Lombok Barat Prov Nusa Tenggara Barat /Instagram/@mainhattan_ann

"Tak lepas dari semua juga banyak terdapat keunikan dari adat dan bahasa yang di gunakan di daerah Senggigi. Terutama keindahan pada momen ketika matahari akan tenggelam atau biasa di sebut dengan sunset", ungkap Niken.

Sunset yang indah bisa di nikmati di segala penjuru pantai Senggigi.

"Inilah yang membuat para wisatawan lokal maupun luar negeri tertarik untuk mendatangi Pantai Senggigi", tegasnya.

Tidak hanya itu semua tatanan kerapian serta kebersihan juga di perhatikan dan juga ada banyak penjual makanan dan minuman di pinggir pantai yang makin kesini makin mengikuti trend dan zamannya dengan menghias lokasi pantai dengan hiasan bunga ataupun lampu lampu yang indah yang bisa menarik para pelanggan untuk datang makan atau sekedar minum untuk menikmati sunset yang indah.

Baca Juga: Destinasi Wisata Pancor Kopong, Air Terjun dan Wisata Sawah yang Indah di Masbagik Lombok Timur

Area parkir yang tersedia luas.

Memasuki pesisir pantai, para wisatawan akan disuguhi dengan pernak pernik khas Lombok yang dijual oleh para penduduk lokal yang ada di Pantai Senggigi.

Di Pantai Senggigi juga disediakan musholla bagi wisatawan yang berkunjung khususnya ummat muslim.***

Halaman:

Editor: LU Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah