Pelecehan Seksual Meraja Rela, Surat Terbuka untuk Laki-laki: Bukan Hanya ‘Memanusiakan Manusia’,

- 9 Desember 2021, 13:50 WIB
Ilustrasi  pelecehan seksual bagi kaum wanita.*
Ilustrasi pelecehan seksual bagi kaum wanita.* /Pixabay.com/educadormarcossv

WARTA LOMBOK – Pelecehan seksual bukan lagi hal yang tabu untuk di perbincangkan dan ditutup-tutupi, sampai sekarang pelecehan seksual semakin marak terdengar di Negara ini.

Semakin maraknya pelecehan seksual ini membuat masyarakat resah akan penomena yang terjadi, terlihat baru-baru ini dalam sebuah unggahan di Instagramnya melayangkan surat terbuka untuk seruh laki-laki.

Dalam unggahan tersebut ia menuliskan pesan terbuka yang bertujuan untuk sama-sama menyadari bahwa wanita bukanlah budak untuk memuaskan nafsu birahi semata.

Baca Juga: Tidak Disangka! Saat Berkunjung ke Indonesia, Giaa Manek Mengatakan Jatuh Cinta Pada Raffi Ahmad, Benarkah?

Dikutip Warta Lombok dari akun Instagram @romansaku_, yang diunggah pada tanggal 5 Desember 2021, melayangkan surat terbuka kepada seluruh laki-laki.

“Sekarang yang terlupakan bukan Cuma ‘Memanusiakan Manusia’ tapi sekarang sudah mulai hilang adalah tentang ‘Memanusiakan Wanita’,”tulis dalam Captionnya.

Semakin maraknya pelecehan seksual yang terjadi dan lagi-lagi yang menjadi korban kekerasan nafsu birahi ini adalah wanita.

Sontak unggahan tersebut mendapat respont dari para netizen yang terlihat memberikan ucapan terimakasih, karena telah menulis surat terbuka tersebut, yang mewakili isi hati dari pada warganet.

Baca Juga: Dodi Sudrajat Dikabarkan Tidak Akan Mendatangi Acara 40 Harian yang Digelar oleh Faisal di Kediaman Almarhum

Halaman:

Editor: Mamiq Alki

Sumber: Instagram @romansaku


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah