Korea Selatan Lakukan Pengujian Anjing dan Kucing Setelah Adanya Laporan Infeksi Covid-19 Hewan Peliharaan

- 12 Februari 2021, 13:58 WIB
Korea Selatan melakukan pengujian terhadap anjing dan kucing setelah adanya laopran infeksi Covid-19 dari hewan peliharaan
Korea Selatan melakukan pengujian terhadap anjing dan kucing setelah adanya laopran infeksi Covid-19 dari hewan peliharaan /Sea Mashable

Jika hasil tes hewan peliharaan positif, maka akan pemerintah akan meminta untuk karantina di rumah selama 14 hari, kata Park Yoo-mi, pejabat pengendalian penyakit di Seoul seperti dilansir Warta Lombok.com dari Sea Mashable. 

Baca Juga: Gadget Ini Dapat Mengobati Kebiasaan Tidur Mendengkur dan Anda Tidak Perlu Memakainya Malam Hari

Baca Juga: Penerapan Kebiasaan Buruk Penyebab Utama Stroke di Usia Muda, Hati-Hati Makan Sembarangan dan Tidak Sehat

Ia menyarankan agar warga tetap mengikuti protokol kesehatan yang telah ditetapkan khususnya mengenai kontak langsung dengan hewan peliharaan.

“Harap jaga jarak anjing Anda setidaknya 2 meter [6,5 kaki] dari orang dan hewan peliharaan lainnya saat mengajak mereka berjalan-jalan, dan ikuti dengan ketat tindakan antivirus, seperti mengenakan masker dan mencuci tangan,” katanya.*** 

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: Sea Mashable


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah