Krokot yang Selama Ini Dianggap Gulma, Ternyata Memiliki Manfaat yang Banyak Bagi Kesehatan Tubuh Manusia

- 17 Agustus 2022, 12:00 WIB
Dianggap sebagai tanaman gulma, ternyata krokot bermanfaat bagi kesehatan tubuh.
Dianggap sebagai tanaman gulma, ternyata krokot bermanfaat bagi kesehatan tubuh. /PIXABAY/WikimediaImages

Jadi dengan konsumsi krokot yang dapat juga dijadikan sayuran ini dapa membantu agar mata tetap sehat.

Selain itu konsumsi buah dan sayur kaya vitamin A di dalamnya juga sebagai perlindungan tubuh dari penyakit kanker rongga mulut serta paru-paru.

Menangani radang usus, memiliki masalah pada radang usus bisa diatasi dengan obat herbal dari krokot ini.

Langkah membuat ramuannya cukup mudah yakni dengan mengambil semua bagian tanaman krokot.

Baca Juga: Sambut Hari Kemerdekaan 17 Agustus Pemuda Takro Desa Bakan Gelar Lomba Fashion Show

Ditumbuk dengan halus dan diperas, jangan lupa disaring untuk dapatkan air perasan yang bersih. Nah, air perasannya ditambah air masak dapat di minum 3 kali sehari.

4. Menjaga kesehatan tubuh

Manfaat krokot untuk kesehatan tubuh lainnya yaitu, dapat menyembuhkan disentri, diare akut, mengobati cacingan, sesak nafas, dan menangani badan nyeri atau pegal Cara mengkonsumsinya hampir sama.

Itulah manfaat dari tanaman krokot yang dianggap tanaman liar tapi memiliki kandungan vitamin dan mineral untuk kesehatan tubuh.***

Halaman:

Editor: ElRia Shd

Sumber: Facebook Abil Nufail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah