Resep dan Cara Membuat Obat Batuk dari Bahan-bahan Alami yang Sangat Ampuh

- 24 Agustus 2022, 19:00 WIB
Jahe adalah satu bahan alami yang dipercaya ampuh mengobati batuk dan penyakit lainnya.
Jahe adalah satu bahan alami yang dipercaya ampuh mengobati batuk dan penyakit lainnya. /PEXELS/Joris Neyt

WARTA LOMBOK - Batuk dapat disebabkan oleh hal-hal di luar penyakit meliputi aktifitas membersihkan saluran udara, gangguan asap dan gas, atau proses menelan makanan dan minuman yang tidak sesuai.

Ini merupakan cara tubuh untuk membersihkan saluran pernapasan dari radikal bebas yang menyebabkan iritasi tenggorokan.

Batuk adalah salah satu penyakit yang paling sering menjangkiti anak-anak sampai orang tua sekali pun.

Baca Juga: Ibu-ibu Wajib Tahu! Ini 5 Cara Terbaik Mencegah Gigi Berlubang Pada Anak

Dikutip wartalombok.com dari akun Facebook Trending Resep 27, 14 Agustus 2022, berikut resep dan cara membuat obat batuk dari bahan-bahan alami yang bisa dicoba, catat bila perlu.

Bahan-bahan:

Kici merah 1 genggam

Angco merah kira-kira 8-10 butir.

Tong sem (seperti ranting kayu ) 2 batang

Lengkeng kering 1/2 genggam

Halaman:

Editor: Herry Iswandi

Sumber: Facebook/Trending Resep 27


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x